Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Karakteristik Senyawa Bahan Alam 2

Gambar
Pada blog sebelumnya, saya telah membahas sedikit tentang karakteristik dari senyawa strychnine yang mana memiliki struktur seperti dibawah ini dengan penomoran : Strychnine Setelah pembahasan mengenai karakteristik selanjutnya saya akan membahas tentang derivate dari strychnine ini yang mana akan dibahas berdasarkan penggantian struktur atau penambahan dengan substitusi pada senyawa nya. Gambar diatas adalah 2-amino strychnine yang merupakan salah satu derivate yang mana pada cincin indolenya pada no 2 bereaksi dengan N yang menyebabkan afinitas yang tinggi untuk strychnine situs pengikat membran. Pada derivate pertama, pada gugus amida lebih tepatnya pada C9. Ikatan ketonnya dihilangkan sehingga menjadi strychnidine. Pada derivate kedua, atom O dihilangkan pada cincin ke 10 dan ikatan rangkapnya mengalami konjugasi sehingga menjadi didehydrostrychnidine. Pada derivate ke tiga,  gugus keton dihilangkan dan ikatan rangkapnya tidak mengalami konjugasi lalu ika...

Karakterisasi Senyawa Organik Bahan Alam

Gambar
Karakterisasi Senyawa Organik Bahan Alam Annyeong Haseyo Chingudeul... Pada kali ini saya ingin membahas tentang karakteristik dari senyawa organik bahan alam. Senyawa organik bahan alam ini sangat berfungsi bagi tubuh manusia. Perlu diketahui definisi dari senyawa organik bahan alam ini, yang merupakan senyawa organik yang dihasilkan dari suatu metabolisme dari makhluk itu. Telah dikatakan bahwa senyawa bahan alam ini sangat identik dengan metabolit sekunder, sehingga banyak sekali jenis-jenis dari metabolit sekunder ini.   Metabolit sekunder ini dapat digolongkan menjadi beberapa yaitu terpenoid, alkaloid, flavonoid, poliketida, dan lain-lain. Yang mana setiap senyawa ini memiliki fungsinya masing masing bagi tubuh tumbuhan dan juga makhluk hidup lain. Alkaloid Alkaloid sendiri didefinisikan sebagai suatu senyawa yang digolongkan heterosiklik dan juga didalam cincinnya haruslah terdapat suatu atom N yang berikatan. Alkaloid juga diketahui memiliki sifat seperti alkali...

Biomolekul Karbohidrat

Gambar
Pada blog sebelumnya, saya telah sedikit menjelaskan tentang karbohidrat. Saya akan sedikit mengulas tentang karbohidrat ini, barulah saya akan memaparkan tentang masuknya karbohidrat dalam tubuh manusia. Karbohidrat ini tersusun dari unsur C, H dan juga O, yang mana unsur ini tersusun dalam gugus fungsi keton, aldehid, dan juga gugus hidroksi pada struktur karbohidrat. Segingga kita dapat mengetahui rumus umum dari karbohidrat ini adalah C n (H 2 O)­ m , contohnya seperti glukosa yang rumusnya C 6 H 12 O­ 6 .             Dalam kehidupan ini, banyak sekali sumber-sumber dari karbohidrat yang dapat ditemukan di alam. Karbohidrat ini juga sumber energi bagi makhluk hidup seperti tumbuhan, hewan dan juga manusia. Sumber karbohidrat yang dapat kita makan banyak sekali seperti kentang, jangung, ubi, pisang, dan juga padi yang dapat diolah sehingga menjadi nasi sebagai makanan pokok kita. Masuknya Karbohidrat dalam Tubuh Manusia ...

Konsep Teoritis Biomolekul yang Meliputi Gula dan Karbohidrat, Asam Amino, Protein.

Gambar
Pada blog sebelumnya saya telah membahas tentang senyawa poliena dll. Yang mana senyawa-senyawa tersebut dibutuhkan oleh tubuh kita. Kali ini yang dibahas pun tidak jauh dari sbelumnya, masih tentang senyawa yang sangatlah bermanfaat bagi tubuh kita, yaitu biomolekul gula, karbohidrat, asam amino dan juga protein. Apasih itu biomolekul? Biomolekul daoat didefinisikan sebagai suatu senyawa yang dapat membantu manusia dalam suatu proses biologisnya seperti dalam pembelahan sel, menghasilkan energi, dan juga yang lainnya. Biomolekul ini juga dianggap sebagai senyawa organik yang disusun oleh atom Hidrogen dan juga Karbon yang diikat dengan suatu ikatan yang disebut sebagai ikatan kovalen, lalu juga biomolekul ini merupakan turunan dari senyawa hidrokarbon. Senyawa biomolekul ini sendiri dibagi menjadi empat bagian yaitu karbohidrat, asam nukleat, protein dan juga lipid. Pada blog kali ini, yang akan dibahas hanya dua dari senyawa yang dipaparkan tadi yaitu karbohidrat dan juga prote...

Zat Warna dan Kaitannya dengan Spektro UV-Vis

Gambar
Pada blog sebelumnya kita telah mempelajari tentang zat poliena beserta zat warna. Nah kali ini kita akan mempelajari tentang kaitannya dengan spektro UV-Vis. Sebelum kita mempelajari hal tersebut. Ada baiknya kita mengetahui tentang apa itu spektrofometri. Apa sih spektrofometri? Jadi, spekteofometri ini adalah sebuah metode yang dipakai untuk menentukan sesuatu yang terkadandung dalam suatu sampel yang diperoleh dengan mengamati interaksi yang terjadi dalam sampel tersebut yang mana berupa interaksi dari materinya dan sebuah cahaya. Ada beberapa jenis dari cahaya, dan yang kita gunakan pada materi ini adalah gabungan cahaya ultraviolet dan juga cahaya visibel. Untuk mengetahui nilai dari spektrofometri ini ada sebuah alat yang dapat digunakan yang biasanya disebut dengan spektrofometer. Spektrofometer ini terdiri dari sumber cahaya, monokromator, sel sampel, detektor dan juga pembacanya atau yang biasa disebut read out. Susunan nya dapat dilihat pada gambar berikut : ...